Sabtu, 22 Juni 2019

AJARAN-AJARAN 18 KEPERCAYAAN


Related image

AJARAN-AJARAN 18 KEPERCAYAAN.
1.   AJARAN KEKRISTENAN SECARA ALKITABIAH:
i.Orang Utama/Penemu: Yesus Kristus. Dibentuk tahun 30-33 AD di propinsi Yehuda di Palestina (Israel sekarang), dibawah kekuasaan Romawi.

ii.Tulisan Utama: Alkitab, ditulis dalam bahasa Yahudi (Ibrani) dan Aramaik (Perjanjian Lama), dan Yunani (Perjanjian Baru).

iii.Siapakah Tuhan:  Tuhan adalah TRIUNE (Satu Tuhan dalam 3 orang. Bukan 3 Tuhan). Bapa, Anak dan Roh Suci. Sering kata “Tuhan” ditujukan kepada bentuk yang pertama, Allah Bapa. Tuhan adalah makhluk roh tanpa bentuk fisik. Dia adalah individu yang terlibat dengan manusia. Dia menciptakan alam semesta dari yang TIDAK ADA.  Dia kekal, tidak berubah, suci, maha pengasih, dan sempurna.

iv.Siapakah Yesus: Yesus adalah Tuhan. Bentuk kedua dari Trinitas. Sebagai Allah anak, dia selalu ada dan tidak Sebagai bentuk kedua dalam Trinitas. Dia sama dengan Allah Bapa dan Roh Suci. Di dalam menjadi manusia, Dia dibentuk melalui Roh Suci dan lahir dari Maria (perawan). Yesus adalah satu-satunya jalan kepada Bapa, keselamatan dan kehidupan yang kekal. Dia mati di kayu salib menurut rencana Allah, sebagai korban yang utuh dan untuk membayar lunas dosa-dosa manusia. Dia bangkit dari antara orang mati  pada hari ketiga, tidak dapat mati secara roh dan fisik. Selama 40 hari berikutnya dia dilihat oleh lebih 500 saksi. Lukanya dapat disentuh, dan dia makan. Secara fisik Dia naek ke surga. Yesus akan datang lagi, dapat dilihat dan secara fisik pada akhir zaman untuk membentuk kerajaan Allah dan mengadili dunia ini.

v.Siapakah Roh Suci: Roh Suci adalah bentuk ketiga dari Trinitas. Roh suci adalah bentuk bukan suatu kekuatan atau energi. Dia memberikan hiburan, berduka, menegur, menghukum, menuntun, mengajar, dan memenuhi orang Kristen. Dia bukan Bapa, maupun bukan Anak (Yesus Kristus).

vi.Cara Diselamatkan:  Keselamatan adalah melalui rahmat Bapa, bukan oleh perbuatan baik seseorang. Keselamatan harus diterima melalui iman. Orang harus percaya dalam hatinya bahwa Yesus mati untuk dosa mereka dan secara fisik telah bangkit kembali, yang mana merupakan jaminan dari pengampunan dan kebangkitan. Ini adalah rencana kasih Allah untuk mengampuni orang berdsoa.

vii.Apa yang terjadi setelah kematian: Orang percaya akan bersama Yesus. Setelah kematian, semua orang akan menunggu pengadilan terakhir. Orang yang selamat dan yang binasa akan dibangkitkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar