Rabu, 22 Juni 2016

Catatan Memulai Kelompok Kecil

CONTOH VISI KELOMPOK KECIL:
   "Menjadi komunitas orang beriman kepada Kristus, yang bertumbuh secara rohani melalui pendalaman Alkitab dan bertumbuh dalam relasi dengan sesama dalam hal saling melayani dan memperhatikan".
RENCANAKAN BERSAMA:
-Waktu
-Tempat pelaksanaan.
-Aturan dasar kelompok (pilih waktu dan tempat yang paling nyaman untuk seluruh anggota kelompok}/
ATURAN DASAR KELOMPOK:
-Setiap anggota berhak mengungkapkan pikiran/pertanyaan tanpa ditertawakan oleh anggota kelompok yang lain.
-Semua hal yang dibicarakan didalam kelompok akan menjadi rahasia kelompok.
MENJADI KELOMPOK :
-Yang melayani orang lain.
-Melayani bersama.
-Belajar Alkitab dan berdoa.
KELOMPOK KECIL YANG SEHAT MEMILIKI 4 FUNGSI:
-Kebersamaan.
-Saling memperhatikan.
-Belajar Bersama, dan
-Mengerjakan bersama.
(Dasarnya ialah: Kasih kepada Kristus dan kepada sesama.)
-Ibarat sebuah keluarga.
                                ====hms.
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar